Posted by : About Iqbal Senin, 10 November 2014

Pada Google I/O kemarin, Google juga mengumumkan versi Android OS selanjutnya yang mereka sebut dengan Android “L”. Pada versi ini, Android hadir dengan design yang lebih clean dan simpel.

 

Matias Duarte, selaku vice preseident dari Google Design mengatakan bahwa design Android OS terbaru mereka memiliki  “material design” element yang memungkinkan pengembang untuk membuat tampilan aplikasi seperti design di dunia nyata -- memberikan efek yang lebih dalam daripada sebelumnya. Design navigasinya juga dibuat lebih sederhana dengan bentuk segitiga, bulat dan kotak. Selain itu, pada design terbaru ini juga memiliki animasi yang lebih lembut dan transisi yang estetik.

 

Google juga menambahkan guidlines baru untuk membantu developer untuk membuat apps dengan design yang optimal pada berbagai platform.

 

Sistem notifikasi juga akan diperbaharui pada versi Android terbaru ini, dengan menambahkan akses notifikasi dari layar yang dikunci dan meresponse notifikasi tersebut tanpa harus unlocking layar handphone.

 

Penasaran untuk segera mencoba Android “L” ini di gadget kamu? Atau.. lebih penasaran apa kepanjangan dari L? Kita tunggu saja!

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

About Author

Foto saya
IT Student | EDM Enthusiast | Likes Interior Design and Graphic Design | I Also Writing Articles of Games at http://cyberlineteam.com/category/it/game/ | Personal Website : miiqbalrama.hol.es

PageViews

- Copyright © BeOneOfHeroes -Metrominimalist- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -